—TUJUAN KEGIATAN KSM ASRl MANDlRl
—Merubah paradigma
masyarakat dalam hal menyikapi sampah yang dihasilkan dari rumah tangga.
—Membiasakan masyarakat
memilah-milah sampah di rumah tangga
—Meminimalisir pembuangan
sampah yang di buang ke TPA
—Memberikan pembelajaran
pada masyarakat dalam hal mengolah/mendaur ulang sampah yang dihasilkan dari
rumah tangga
—Ikut serta membantu
pemerintah dalam penanganan masalah sampah yang terjadi di Kota Tasikmalaya
0 komentar:
Posting Komentar